Desain Grafis Indonesia

Desain Grafis Indonesia

Fostering understanding among Indonesian graphic designers and its juncture in art, design, culture and society

Movie Posters (2000-2009)

2008


Mayumi Haryoto, Movie Poster “Sore in Ports of Lima”, 2008

•••

Mayumi Haryoto, Movie Poster “Pintu Terlarang”, 2008

Pintu Terlarang (Forbidden Door) a film by Joko Anwar presented by LifeLike Pictures

Source: Behance Network

•••

« Previous Article Next Article »

  • Share this!
  • delicious
  • mail
  • tweet this
  • share on facebook
  • Add to Google Bookmarks
  • Add to Yahoo! Buzz

COMMENTS

  1. Ketika Komunikasi grafis masih begitu sederhana dalam pemahaman bahwa segala hal masih dikerjakan secara manual, melalui kemampuan seni murni lewat etsa, cukilan dan sketsa tangan, kemampuan menggambar menjadi segala galanya.
    Kemudian ketika semua persoalan itu diambil oper oleh teknologi, maka lahirlah karya karya grafis modern yang spektakuler.
    pada era yang demikian “Digitizer”, kemampuan scanning dan manipulasi grafis tanpa batas itu, kita rindu pada kenaifan dan kesederhanaan “Vector”, Poster ini menjawab kerinduan itu

    Heru S Sudjarwo
    Perancang logo Festival Film Indonesia
    Perancang Piala Citra
    Sutradara Film

  2. wow…saya pemain baru dalam dunia art,dan ga tau persis kriteria design creative yang “bagus..tapi kalo yang sudah dijelaskan bahwa kreasi ini bersifat manual..sungguh bagus sekali dan sangat menarik.chayo terus designer indonesia….

  3. If this is manual then I should say that Mayumi do have a creative mind and hands. I love the simpleness and the concept of the poster.

    Aira Baxter
    http://www.quick-homesale-uk.co.uk/

Add Your Comments

© DGI-Indonesia.com | Powered by Wordpress | DGI Logo, DGI's Elements & IGDA Logo by Henricus Kusbiantoro | Web's Framing by Danu Widhyatmoko | Developed by Bloggingly