Tari Betawi
Oleh: Drs. Suyadi
Sering kali saya bertemu orang yang berkomentar seraya bertanya: “Oh pak Raden bisa melukis?” Setiap itu juga saya jawab bahwa saya cari makan lewat melukis dan menggambar.
Untuk menjawab pertanyaan mendasar mengapa saya melukis, saya sendiri tidak tahu. Hanya yang saya sadari, sedari dulu saya suka mencorat-coret. …
Read More...